Format Flashdisk di MX Linux // BLC-TELKOM - Bestpath-Network


PENDAHULUAN

    Pengertian

    Format Flashdisk yaitu menghapus semua data yang ada di Flashdisk

   Latar Belakang

    karena ingin bisa memformat flashdisk dari Linux, terutama di MX Linux

MAKSUD DAN TUJUAN

   Maksud

    Mencari tahu dan belajar cara memformat flashdisk di MX Linux

   Tujuan 

    Agar ketika memformat flashdisk tidak minta tolong ke user windows jadi bisa mandiri

BATASAN DAN RUANG LINGKUP PEKERJAAN

    Mencari tahu cara nya memformat Flashdisk di MX Linux

TARGET DAN HASIL YANG DIHARAPKAN

    Bisa memformat Flashdisk dari MX Linux

METODE PELAKSANAAN

    - Oprek Laptop

ALAT DAN BAHAN

    - Laptop dengan OS MX Linux Debian 11
    - Flashdisk 16 Gb

TARGET WAKTU

    30 Menit

TAHAPAN PELAKSANAAN

    - Siap kan Alat-Alat yang sudah tertera di atas.

    - Pasang Flashdisk pada laptop.

    - Kemudian cek apakah flashdisk sudah connect ke laptop.

    - Pindah kan semua data yang penting ke laptop.

    - Kemudian cari Format USB di Menu aplikasi atau menggunakan alt + space terus ketik aplikasinya dan masuk ke Aplikasi.

   



    - Disini pilih USB/flashdisk yang mau di Format.

    - kemudian pilih Format yang ingin digunakan untuk USB. (Kalau yang ukuran 8, 16, 32, 64 biasanya menggunakan fat32)

    - kemudian ketikan nama apa yang akan digunakan USB ketika di gunakan untuk mengidentifikasi bahwa itu USB saya

    - Next aja, kemudian yes 

    - kalau diminta password dari system nya kasi aja

    - kemudian tunggu hingga proses nya selesai

kalau sudah keluar notifikasi seperti ini 

    

Dan Well Flashdisk/USB anda sudah terformat dengan baik

TEMUAN PERMASALAHAN DAN CARA PENYELESAIAN MASALAHNYA

    Permasalahan : untuk cari informasi mengenai format flashdisk di MX Linux ini tidak mudah dicari

    Solusi : Oprek sendiri cari sendiri

KESIMPULAN YANG DIDAPAT

    Jadi untuk memformat flashdisk di MX Linux itu bukan hal yang mustahil ya

 REFERENSI

    pengalaman pribadi

Post a Comment